Prediksi Udinese Vs Juventus, Minggu 22 Agustus 2021 Pukul 23.30 WIB @ RCTI

By Angelice Onggi - Minggu, Agustus 22, 2021

Prediksi Udinese Vs Juventus

Prediksi Bola Liga Italia ( Serie A )

Prediksi Udinese Vs Juventus

Tantangan Di Musim Yang Baru !!

Prediksi Udinese Vs Juventus ~ Pada hari ini Agen Sbobet ingin memprediksikan sebuah pertandingan sepakbola ajang Liga Italia ( Serie A ) antara Udinese Vs Juventus yang akan dilaksanakan pada Tanggal 22 Agustus 2021 Pukul 23.30 WIB.

Pertandingan Liga Italia ( Serie A ) antara Udinese Vs Juventus akan digelar di Stadion Friuli, Udin, Italia, Minggu (22/08/2021). Siapakah yang mampu meraih kemenangan malam ini ??

Pertandingan Udinese vs Juventus dalam jadwal Liga Italia 2021/2022 pekan perdana akan dihelat di Stadio Friuli Dacia Arena, Minggu (22/08/2021), pukul 23.30 WIB. Duel kedua tim bisa ditonton melalui siaran langsung RCTI dan live streaming beIN Sports.

Jelang laga menjamu Juventus, Udinese memiliki bekal kemenangan pada 2 laga uji coba terbaru, yakni melawan Empoli (1-0) dan Ascoli (3-1). Silvestri yang merupakan kiper anyar Udinese pun mengaku puas dengan hasil persiapan timnya menjelang pekan perdana Serie A.

"Saya senang dengan kemenangan itu, saya menemukan diri saya sangat baik dengan rekan tim baru saya," ungkap Silvestri mengenai kemenangan Udinese atas Empoli dan Ascoli.

"Kami punya bekal yang bagus dan saya pikir, kami siap melawan Juventus. Tentu saja, tidak akan mudah melawan tim seperti Juve, tapi laga seperti malam ini bagus untuk moral," imbuhnya.

Sementara di kubu Juventus, laga melawan Udinese merupakan tantangan bagi sang pelatih baru, Massimiliano Allegri untuk menjawab ekspektasi klub.

Sebelumnya, Allegri pernah melatih skuad Bianconerri selama 2014-2019. Dalam rentang waktu tersebut, dia mempersembahkan 5 scudetto untuk Juventus.

Sebelum Serie A musim ini dimulai, Juventus di bawah asuhan Allegri sudah melakukan 4 uji coba dengan hasil 3 kemenangan dan 1 kekalahan.

Kemenangan itu didapatkan saat melawan Atalanta (3-1), Monza (1-2) dan Casena (3-1). Adapun satu-satunya kekalahan terjadi saat Bianconerri melawat ke Barcelona, yakni dengan skor 3-0.

Kembalinya Allegri ke Juventus diprediksi membuat Paulo Dybala kembali menjadi andalan untuk meretas pertahanan lawan. Saat Juve dilatih oleh Andrea Pirlo, Dybala minim kontribusi karena hanya memiliki sedikit menit bermain.

Dalam lawatan timnya ke markas Udinese nanti, sang pelatih kemungkinan menerapkan formasi 4-3-3 : menaruh Dybala sebagai penyerang tengah, didampingi oleh Cristiano Ronaldo dan Federico Chiesa. Formasi itu terbukti efektif saat Juventus mengalahkan Atalanta dengan skor 3-0 pada uji coba pramusim lalu.

Data dan Fakta Udinese Vs Juventus :

- Di Serie A musim lalu, Udinese finis peringkat 14 dengan 40 poin dari 38 pertandingan (M10 S10 K18), mencetak 42 gol dan kebobolan 58.
- Top skor Udinese di Serie A musim lalu adalah Rodrigo de Paul dengan torehan 9 gol. Musim ini, gelandang Argentina itu sudah pindah ke Atletico Madrid.
- Di Serie A musim lalu, Juventus besutan Andrea Pirlo finis peringkat 4 dengan 78 poin dari 38 pertandingan (M23 S9 K6), mencetak 77 gol dan kebobolan 38. Dominasi 9 musim Juventus terputus, dan Pirlo telah digantikan oleh Massimiliano Allegri.
- Top skor Juventus di Serie A musim lalu adalah Cristiano Ronaldo dengan torehan 29 golnya.
- Dalam laga kandangnya melawan Juventus di Serie A musim lalu, Udinese kalah 1-2. Udinese unggul lewat gol Nahuel Molina menit 10, tapi Juventus bisa membalikkan skor lewat sepasang gol Cristiano Ronaldo menit 83 (penalti) dan 89.
- Udinese kalah 10 kali dan cuma menang 1 kali dalam 12 laga terakhirnya melawan Juventus di semua kompetisi (M1 S1 K10).
- Udinese tanpa clean sheet, alias selalu kebobolan, dalam 12 laga terakhirnya melawan Juventus di semua kompetisi.
- Selalu tercipta minimal 3 gol dalam 6 pertemuan terakhir Udinese dan Juventus di semua kompetisi.
- Juventus selalu menang dalam 3 laga terakhirnya di Serie A.
- Juventus selalu mencetak minimal 3 gol dalam 3 laga terakhirnya di Serie A.
- Selalu tercipta minimal 3 gol dalam 5 laga terakhir Juventus di Serie A.
- Dalam laga pertamanya di Serie A musim lalu, Juventus menang kandang 3-0 atas Sampdoria lewat gol-gol Dejan Kulusevski, Leonardo Bonucci, dan Cristiano Ronaldo.

Head To Head Kedua TIM :

02/05/2021 Udinese 1-2 Juventus (Serie A)
04/01/2021 Juventus 4-1 Udinese (Serie A)
24/07/2020 Udinese 2-1 Juventus (Serie A)
16/01/2020 Juventus 4-0 Udinese (Serie A)
15/12/2019 Juventus 3-1 Udinese (Serie A)

Lima Pertandingan Terakhir Udinese :

14/08/2021 Udinese 3-1 Ascoli (Coppa Italia)
07/08/2021 Udinese 1-0 Empoli (Laga Uji Coba)
31/07/2021 RC Lens 4-1 Udinese (Laga Uji Coba)
28/07/2021 Udinese 2-3 Sturm Graz (Laga Uji Coba)
17/07/2021 Udinese 4-1 Bilje (Laga Uji Coba)

Lima Pertandingan Terakhir Juventus :

15/08/2021 Juventus 3-1 Atalanta (Laga Uji Coba)
09/08/2021 Barcelona 3-0 Juventus (Trofeo Joan Gamper)
01/08/2021 Monza 1-2 Juventus (Laga Uji Coba)
24/07/2021 Juventus 3-1 Cesena (Laga Uji Coba)
24/05/2021 Bologna 1-4 Juventus (Serie A)

Perkiraan Susunan Pemain ;

Udinese (3-5-2) : Silvestri (kiper) ; Stryger Larsen, Nuytinck, Samir (belakang) ; Nahuel Molina, Roberto Pereyra, Walace, Makengo, Udogie (tengah) ; Pussetto, Strafano Okaka (depan).
Pelatih : Luca Gotti (Italia).

Juventus (4-3-3) : Wojciech Szczesny (kiper) ; Alex Sandro, Leonardo Bonucci, Matthijs de Ligt, Juan Cuadrado (belakang) ; Federico Bernardeschi, Aaron Ramsey, Rodrigo Bentancur (tengah) ; Cristiano Ronaldo, Federico Chiesa, Paulo Dybala (depan).
Pelatih : Massimiliano Allegri (Italia).

Baca Juga ;

- Prediksi Napoli Vs Venezia
- Prediksi AS Roma Vs Fiorentina

  • Share:

You Might Also Like

0 comments