Prediksi West Ham United Vs Manchester United, Minggu 06 Desember 2020 Pukul 00.30 WIB @ Mola TV

By Angelice Onggi - Sabtu, Desember 05, 2020

Prediksi West Ham United Vs Manchester United

Prediksi Bola Liga Inggris ( Premier League )

Prediksi West Ham United Vs Manchester United, Minggu 06 Desember 2020 Pukul 00.30 WIB @ Mola TV

Ujian Berat Setan Merah !!

London, Inggris ~ Pada kesempatan kali ini Agen Sbobet ingin memprediksikan sebuah pertandingan sepakbola ajang Liga Inggris ( Premier League ) antara West Ham United Vs Manchester United yang akan diselenggarakan pada Tanggal 06 Desember 2020 Pukul 00.30 WIB.

Pertandingan Liga Inggris ( Premier League ) antara West Ham United Vs Manchester United akan digelar di Stadion Olimpiade London, London, Inggris, Minggu (06/12/2020). Tim manakah yang akan berhasil meraih kemenangan di pertandingan ini?

Pertandingan West Ham vs Manchester United dalam lanjutan pekan 11 Liga Inggris 2020/2021 akan digelar pada Minggu (06/12/2020) Pukul 00.30 WIB dini hari di Stadion London. Duel Premier League ini dapat disaksikan secara langsung via live streaming Mola TV.

MU dalam kondisi terluka sebelum menghadapi duel di Liga Inggris. Pasalnya, skuad Setan Merah baru saja kalah saat menjamu PSG di Liga Champions.

Praktis, skor 1-3 di Stadion Old Trafford tiga hari lalu membuat langkah United tertunda untuk memastikan diri menuju babak 16 besar. Padahal, pasukan Ole Gunnar Solskjaer tinggal butuh tambahan satu angka saja.

Konsistensi Paul Pogba dan kolega pun bakal kembali diuji oleh West Ham di Stadion London. Hanya selisih satu angka dengan sang tuan rumah, Man United memang berpeluang menyalip The Hammers.

Akan tetapi, hattrick kemenangan yang dibukukan Declan Rice dan kawan-kawan bisa menjadi ujian berat berikutnya untuk The Red Devils.

Marcus Rashford turut menyumbangkan satu gol ke gawang PSG di Liga Champion tapi dia ditarik keluar pada menit 74 lantaran cedera dan digantikan Paul Pogba.

Terkait peluang Rashford untuk tampil dalam lawatan ke tim ibu kota, Solskjaer menyebutkan pihaknya belum bisa memastikan hal tersebut.

"Kami akan melihatnya seberapa cepat ia bisa pulih. Semoga dia siap untuk pertandingan melawan West Ham. Namun, kami belum tahu kepastiannya," ujarnya, dikutip laman resmi klub.

Jika bomber 23 tahun itu absen, MU diprediksi bakal memaksimalkan kemampuan Edinson Cavani di lini depan. Nama terakhir sempat mengisi starting XI di Champions League. Kemampuan Cavani dapat diduetkan dengan Anthony Martial yang lebih berpengalaman di Liga Inggris.

West Ham baru saja mencatatkan hattrick kemenangan sebelum menjamu MU. Tim besutan David Moyes meraih hasil sempurna di Liga Inggris saat meladeni Fulham (1-0), Sheffield United (0-1), dan Aston Villa (2-1).

Dengan dua laga di antaranya berhasil clean sheet, kemampuan lini belakang Everton yang digalang Angelo Ogbonna dan Fabián Balbuena bakal diuji para penyerang Setan Merah.

Secara matematis, The Hammers juga berpeluang masuk tiga besar jika mampu mengamankan angka penuh di Stadion London. Saat ini, mereka hanya selisih 4 angka saja dengan pemuncak klasemen.

"Kami mendapatkan hasil yang bagus saat melawan mereka (MU) di sini. Namun, kami harus tampil jauh lebih baik daripada yang kami lakukan pada Senin lalu (vs Aston Villa) jika kami ingin mendapatkan hasil lainnya," kata Declan Rice, gelandang West Ham, dikutip laman resmi klub.

Data dan Fakta West Ham United Vs Manchester United :

- Dalam laga kandangnya melawan Manchester United di Premier League musim lalu, West Ham United menang 2-0 lewat gol-gol Andriy Yarmolenko dan Aaron Cresswell.
- West Ham United cuma menang 3 kali dalam 10 laga terakhirnya melawan Manchester United di semua kompetisi (M3 S3 K4).
- West Ham United selalu menang dalam 2 laga kandang terakhirnya melawan Manchester United di Premier League, yakni 3-1 musim 2018/19 dan 2-0 musim 2019/20.
- West Ham United di Premier League musim ini : M5 S2 K3, gol 17-11.
- Gol terbanyak untuk West Ham United di Premier League musim ini : Jarrod Bowen (4).
- Assist terbanyak untuk West Ham United di Premier League musim ini : Aaron Cresswell (3).
- Dalam laga terakhirnya di Premier League, West Ham United menang 2-1 menjamu Aston Villa lewat gol-gol Angelo Ogbonna dan Jarrod Bowen.
- West Ham United selalu menang dalam 3 laga terakhirnya di Premier League : West Ham United 1-0 Fulham, Sheffield United 0-1 West Ham United, West Ham United 2-1 Aston Villa.
- West Ham United tak terkalahkan dalam 4 laga kandang terakhirnya di Premier League : 4-0 vs Wolverhampton Wanderers, 1-1 vs Manchester City, 1-0 vs Fulham, 2-1 vs Aston Villa.
- Rekor pelatih David Moyes vs Manchester United : M4 S7 K17.
- Rekor pelatih David Moyes vs Ole Gunnar Solskjaer : M1 S1 K0.
- Manchester United di Premier League musim ini : M5 S1 K3, gol 16-16.
- Gol terbanyak untuk Manchester United di Premier League musim ini : Bruno Fernandes (7).
- Assist terbanyak untuk Manchester United di Premier League musim ini : Marcus Rashford (4).
- Dalam laga terakhirnya, Manchester United menjamu PSG di Liga Champions. Manchester United takluk 1-3. Satu gol Manchester United dicetak oleh Marcus Rashford.
- Marcus Rashford selalu mencetak gol atau assist dalam 3 penampilan terakhirnya untuk Manchester United di semua kompetisi (2 gol, 1 assist).
- Dalam laga terakhirnya di Premier League, Manchester United mengalahkan Southampton 3-2. Sempat tertinggal 0-2, Manchester United membalikkan skor lewat satu gol Bruno Fernandes dan dua gol Edinson Cavani.
- Manchester United selalu menang dalam 3 laga terakhirnya di Premier League : Everton 1-3 Manchester United, Manchester United 1-0 West Bromwich Albion, Southampton 2-3 Manchester United.
- Manchester United selalu menang dalam 4 laga tandang yang sudah mereka mainkan di Premier League musim ini : 3-2 vs Brighton & Hove Albion, 4-1 vs Newcastle United, 3-1 vs Everton, 3-2 vs Southampton.
- Manchester United selalu menang dalam 8 laga tandang terakhirnya di Premier League.
- Manchester United selalu mencetak minimal 2 gol dalam 8 laga tandang terakhirnya di Premier League.
- Selalu tercipta minimal 3 gol dalam 4 laga tandang terakhir Manchester United di Premier League.
- Rekor pelatih Ole Gunnar Solskjaer vs West Ham United : M1 S1 K2.
- Pertandingan Berikutnya : RB Leipzig vs Manchester United (Liga Champions, 09/12/2020), Leeds United vs West Ham United (Premier League, 12/12/2020).

Head to Head Kedua TIM :

23/07/2020 Manchester United 1-1 West Ham United (Premier League)
22/09/2019 West Ham United 2-0 Manchester United (Premier League)
13/04/2019 Manchester United 2-1 West Ham United (Premier League)
29/09/2018 West Ham United 3-1 Manchester United (Premier League)
11/05/2018 West Ham United 0-0 Manchester United (Premier League)

Lima Pertandingan Terakhir West Ham United :

01/12/2020 West Ham United 2-1 Aston Villa (Premier League)
22/11/2020 Sheffield United 0-1 West Ham United (Premier League)
08/11/2020 West Ham United 1-0 Fulham (Premier League)
01/11/2020 Liverpool 2-1 West Ham United (Premier League)
24/10/2020 West Ham United 1-1 Manchester City (Premier League)

Lima Pertandingan Terakhir Manchester United :

03/12/2020 Manchester United 1-3 Paris Saint Germain (UEFA Champions League)
29/11/2020 Southampton 2-3 Manchester United (Premier League)
25/11/2020 Manchester United 4-1 Istanbul Basaksehir (UEFA Champions League)
22/11/2020 Manchester United 1-0 West Bromwich Albion (Premier League)
07/11/2020 Everton 1-3 Manchester United (Premier League)

Perkiraan Susunan Pemain ;

West Ham United (3-4-3) : Lukasz Fabianski (kiper) ; Aaron Cresswell, Angelo Ogbonna, Fabián Balbuena (belakang) ; Arthur Masuaku, Tomas Soucek, Declan Rice, Vladimir Coufal (tengah) ; Pablo Fornals, Sébastien Haller, Jarrod Bowen (depan).
Pelatih : David Moyes (Skotlandia).

Manchester United (4-3-1-2) : David de Gea (kiper) ; Aaron Wan-Bissaka, Victor Lindelöf, Harry Maguire, Alex Telles (belakang) ; Donny van de Beek, Nemanja Matic, Paul Pogba ; Bruno Fernandes (tengah) ; Edinson Cavani, Anthony Martial (depan).
Pelatih : Ole Gunnar Solskjær (Norwegia).

  • Share:

You Might Also Like

0 comments