Prediksi Manchester United Vs Manchester City, Minggu 08 Maret 2020 Pukul 23.30 WIB @ Mola TV

By Angelice Onggi - Minggu, Maret 08, 2020

Prediksi Manchester United Vs Manchester City

Prediksi Bola Liga Inggris ( Premier League )

Prediksi Manchester United Vs Manchester City, Minggu 08 Maret 2020 Pukul 23.30 WIB @ Mola TV

Putus Tren Buruk di Old Trafford !

Manchester, Inggris ~ Pada kesempatan kali ini Agen Sbobet ingin memprediksikan sebuah pertandingan sepakbola ajang Liga Inggris ( Premier League ) antara Manchester United Vs Manchester City yang akan diselenggarakan pada Tanggal 08 Maret 2020 Pukul 23.30 WIB.

Pertandingan Liga Inggris ( Premier League ) antara Manchester United Vs Manchester City akan digelar di Stadion Old Trafford, Manchester, Inggris, Minggu (08/03/2020). Tim manakah yang akan berhasil meraih kemenangan di pertandingan ini?

Manchester United akan menjamu juara bertahan Manchester City pada pekan ke-29 Premier League 2019-2020, Minggu (08/03/2020) di Old Trafford. Main kandang bukan jaminan MU bakal menang.

Dalam tiga derbi di Premier League terakhir di Old Trafford, Manchester United selalu kalah. Mereka menyerah 1-2 musim 2016-2017, ditekuk 1-2 musim 2017-2018, dan dipukul 0-2 pada musim 2018-2019.

United dan City sama-sama baru menang di putaran kelima Piala FA. MU mengalahkan tuan rumah Derby County 3-0 melalui satu gol Luke Shaw dan dua gol Odion Ighalo, sedangkan City menang 1-0 di markas Sheffield Wednesday lewat gol tunggal Sergio Aguero.

City tercatat selalu menang dalam lima terakhirnya di semua kompetisi, sejak dijatuhi sanksi larangan main di Eropa oleh UEFA. Pasukan Josep Guardiola berturut-turut mengalahkan West Ham 2-0, Leicester 1-0, Real Madrid 2-1 di Liga Champions, Aston Villa 2-1 di final Carabao Cup, dan Wednesday.

City sudah sangat siap untuk lawatan ke Old Trafford ini. Lalu, bagaimana dengan Red Devils?

Manchester United juga berada dalam form yang cukup apik. Dimotori gelandang baru Bruno Fernandes, tim berjulukan Setan Merah itu memenangi empat dari tujuh laga terakhirnya di semua kompetisi. Mereka juga tak terkalahkan dalam sembilan pertandingan terakhir.

United butuh tambahan poin maksimal demi coba menggusur Chelsea dari posisi empat. Namun, untuk itu, anak asuh Ole Gunnar Solskjaer itu harus bisa menghentikan City yang sedang sangat bersemangat meraih kemenangan. Itu sepertinya tidak bakal mudah.

Data dan Fakta Manchester United Vs Manchester City :

- Pada pertemuan pertama di Premier League musim ini, pada pekan ke-16, MU menang 2-1 di kandang City. MU unggul lewat penalti Marcus Rashford dan gol Anthony Martial, sedangkan City cuma bisa menipiskan selisih skor lewat gol Nicolas Otamendi.
- MU dan City juga bertemu dalam partai 2 leg babak semifinal Carabao Cup musim ini. MU kalah 1-3 pada leg pertama di Old Trafford, dan tersingkir setelah cuma menang 1-0 pada leg kedua di Etihad Stadium.
- Dalam laga kandangnya melawan City di Premier League musim lalu, MU menyerah 0-2 oleh gol-gol Bernardo Silva dan Leroy Sane.
- Tak ada hasil imbang dalam 7 pertemuan terakhir MU dan City di semua kompetisi. MU menang 3 kali, City menang 4 kali.
- MU di Premier League musim ini : M11 S9 K8, gol 42-30.
- Rekor kandang MU di Premier League musim ini : M7 S5 K2, gol 27-12.
- Gol terbanyak untuk MU di Premier League musim ini : Marcus Rashford (14).
- Assist terbanyak untuk MU di Premier League musim ini : Daniel James (6).
- MU tak terkalahkan dalam 4 laga terakhirnya di Premier League (M2 S2 K0).
- Tercipta maksimal 2 gol dalam 5 dari 6 laga terakhir MU di Premier League.
- MU cuma kalah 1 kali dalam 12 laga kandang terakhirnya di Premier League (M6 S5 K1).
- MU selalu kalah dalam 3 laga kandang terakhirnya melawan City di Premier League, yakni 1-2 musim 2016/17, 1-2 musim 2017/18, dan 0-2 musim 2018/19.
- MU cuma menang 1 kali dalam 8 laga kandang terakhirnya melawan City di Premier League (M1 S1 K6).
- City di Premier League musim ini : M18 S3 K6, gol 68-29.
- Rekor tandang City di Premier League musim ini : M9 S1 K4, gol 35-17.
- Gol terbanyak untuk City di Premier League musim ini : Sergio Aguero (16).
- Assist terbanyak untuk City di Premier League musim ini : Kevin De Bruyne (16).
- City selalu menang dalam 5 laga terakhirnya di semua kompetisi.
- Selalu tercipta maksimal 2 gol dalam 4 laga terakhir City di Premier League.
- Tak ada hasil imbang dalam 7 laga tandang terakhir City di Premier League (M5 S0 K2).
- City selalu menang dan selalu mencetak 2 gol dalam 3 laga tandang terakhirnya melawan MU di Premier League.
- Pertandingan Berikutnya : Manchester City vs Arsenal (12/03/2020 - Premier League), LASK Linz vs Manchester United (13/03/2020 - Liga Europa).

Head to Head Kedua TIM : 

30/01/2020 Manchester City 0-1 Manchester United (League Cup) 
08/01/2020 Manchester United 1-3 Manchester City (League Cup) 
08/12/2019 Manchester City 1-2 Manchester United (Premier League) 
25/04/2019 Manchester United 0-2 Manchester City (Premier League) 
11/11/2018 Manchester City 3-1 Manchester United (Premier League) 

Lima Pertandingan Terakhir Manchester United : 

06/03/2020 Derby County 0-3 Manchester United (FA Cup) 
01/03/2020 Everton 1-1 Manchester United (Premier League) 
28/02/2020 Manchester United 5-0 Club Brugge (UEFA Europa League) 
23/02/2020 Manchester United 3-0 Watford (Premier League) 
21/02/2020 Club Brugge 1-1 Manchester United (UEFA Europa League) 

Lima Pertandingan Terakhir Manchester City : 

05/03/2020 Sheffield Wednesday 0-1 Manchester City (FA Cup) 
01/03/2020 Aston Villa 1-2 Manchester City (League Cup) 
27/02/2020 Real Madrid 1-2 Manchester City (UEFA Champions League) 
23/02/2020 Leicester City 0-1 Manchester City (Premier League) 
20/02/2020 Manchester City 2-0 West Ham United (Premier League) 

Perkiraan Susunan Pemain ;

Manchester United (3-4-1-2) : David De Gea (kiper) ; Luke Shaw, Harry Maguire, Victor Lindelof (belakang) ; Brandon Williams, Nemanja Matic, Fred, Aaron Wan-Bissaka ; Bruno Fernandes (tengah) ; Anthony Martial, Daniel James (depan).
Pelatih : Ole Gunnar Solskjær.

Manchester City (4-4-1-1) : Ederson (kiper) ; Kyle Walker, Nicolas Otamendi, Fernandinho, Bernjamin Mendy (belakang) ; Phil Foden, Rodri, Ilkay Gundogan, Raheem Sterling ; Kevin De Bruyne (tengah) ; Sergio Aguero (depan).
Pelatih : Pep Guardiola.

  • Share:

You Might Also Like

0 comments